INTIP "FINLANDIA" NEGARA DENGAN SISTEM PENDIDIKAN TERBAIK DI DUNIA!
Sistem pendidikan di Finlandia ini jauh berbeda dengan sistem pendidikan yang ada di Indonesia dan juga
kebanyakan negara lain di dunia. Laman website World Economic Forum menyebutkan bahwa sebelum belajar
di sekolah formal, anak-anak di Finlandia belajar bagaimana menjadi “anak.” Anak-anak ini belajar sambil bermain
bersama serta berlatih mengolah emosi.
Fakta-fakta pendidikan Finlandia
1.Wajib Belajar 9 tahun
2.Memberi waktu bermain yang cukup
3.Memberi PR yang sedikit
4. Guru sangat dihormati
5.Kebijakan pendidikan berdasarkan hasil penelitian
Di negara Finlandia, penelitian-penelitian yang dilakukan terutama dalam bidang pendidkan tidak terkait secara langsung
dengan hal-hal politis. Pemerintah hanya akan membuat keputusan kebijakan pendidikannya berdasarkan penelitian
dan efektivitasnya bagi ketercapaian tujuan pendidikan. Jika hasil penelitian menunjukkan bahwa perlu diadakan perbaikan,
maka pemerintah akan sangat mendukung perbaikan-perbaikan pendidikan dilakukan.
INTIP "FINLANDIA" NEGARA DENGAN SISTEM PENDIDIKAN TERBAIK DI DUNIA!
13 Aug 2024
Leave a Reply